Ketika memiliki motor, tentunya kita juga harus memiliki helm untuk melindungi kepala kita saat berkendara. Tapi, biasanya kita masih sering kebingungan dalam memilih helm yang cocok. Nah, di bawah ini ada beberapa tips memilih helm yang cocok untuk kamu. Simak selengkapnya di bawah ini :
Setelah membeli helm yang cocok, Langkah selanjutnya adalah merawatnya. Karena jika tidak dirawat dengan baik dan benar, helm bisa menimbulkan bau tidak sedap dan juga menjadi tempat tumbuhnya bakteri. Berikut ini beberapa hal yang harus diperhatikan dalam merawat helm :
Itu dia beberapa tips dalam memilih dan merawat helm, selamat mencoba ya sob